Penawaran Terbaik Beton Jayamix

penawaran-terbaik-beton-jayamix

Penawaran Terbaik Beton Jayamix dengan Kelebihan Yang Dimilikinya

Harga beton jayamix memang cukup beragam, mulai dari harga Rp.600 ribuan hingga Rp. 1 juta-an ke atas. Namun harga tersebut tentunya bergantung pada kualitas mutu serta proses pengiriman yang dilakukan dengan menggunakan truk untuk mengangkutnya. Sebelum membicarakan penawaran harga Kebutuhanku dengan lebih mendalam, sebaiknya anda simak dahulu penjelasan singkat mengenai beton K300 jayamix berikut ini :

Apa itu beton readymix Jayamix?

Beton jayamix atau sering pula disebut sebagai beton readymix adalah jenis beton cair atau beton cor yang tentunya telah siap digunakan. Selain itu, jenis beton ini umumnya akan diangkut dengan menggunakan 2 truk mixer yang berbeda :

  1. Truk mixer dengan ukuran standar yang umumnya memiliki kapasitas maksimal hingga 7 m3.
  2. Truk dari jenis molen mini yang juga dikenal dengan kapasitasnya yang berada dalam ukuran sepertiga dari truk berukuran standar lainnya atau setara dengan 2,5 m3.

Apa itu mutu beton K300 Jayamix

Beton K300 adalah istilah yang digunakan untuk menyebutkan salah satu jenis beton cor. Dalam hal ini penggunaan huruf K itu sendiri digunakan sebagai bentuk singkatan dari kata Karakteristik, sedangkan 300 berarti angka yang menunjukkan dari kekuatan pada tekanan beton yang dimilikinya dengan uraian 300 kg untuk setiap meter perseginya. Namun, kekuatan itu sendiri tentunya dapat dibuktikan setelah 28 hari dari masa pembuatannya.

Kelebihan beton Jayamix

Berbicara mengenai kelebihan, berikut adalah beberapa kelebihan dari beton jayamix yang turut mempengaruhi penawaran harga beton jayamix yang dimilikinya :

  1. Beton yang satu ini mampu menahan gaya dari tekanan dengan lebih baik.
  2. Memiliki sifat yang tahan akan korosi sehingga tidak menimbulkan pembusukan pada lingkungan di sekitarnya.
  3. Masuk dalam bagian dari beton cor, menjadikan beton jayamix ini lebih mudah untuk dibentuk sesuai dengan apa yang anda dan pelanggan lainnya inginkan.
  4. Dalam keadaan segar, beton cor jayamix ini juga dapat digunakan untuk menutupi bagian yang retak atau bahkan masuk pada bagian tersebut, sehingga mempermudah proses perbaikan yang dilakukan.
  5. Beton cor ini juga dapat dipompakan dengan menggunakan alat bantu pompa beton, sehingga lokasi yang sulit untuk dicapai pun dapat dicapai dengan mudah olehnya. Tidak heran jika harga beton jayamix pun berbeda dengan harga beton konvensional lainnya.
  6. Penggunaan beton jayamix juga dapat bertahan lebih lama. Karena selain dikenal tahan terhadap aus serta tahan bakar, tentunya menjadikan beton tersebut lebih mudah untuk dijaga dan tidak membutuhkan biaya tinggi untuk proses perawatannya.

Dari penjelasan singkat di bagian atas tadi, tentunya anda dapat melihat beragam kelebihan serta apa yang dimaksud dengan kualitas mutu dari beton K300 itu sendiri dari PT.SCG Jayamix. Meskipun dikenal sebagai jenis beton dengan kualitas mutu standar, namun anda tidak perlu meragukan kekuatan yang dimilikinya. Karena kekuatan yang dimilikinya dapat berfungsi dengan baik apabila anda Katalog Aja menggunakannya sesuai dengan kapasitas yang dimilikinya.

Itulah kiranya penjelasan singkat mengenai kelebihan serta arti dari mutu beton k 300. Harga Beton Jayamix lainnya pun bisa di pesan dengan cepat.